Senin, 23 November 2015

Makanan Khas Daerah Pisang Keju Coklat

MAKANAN KHAS DAERAH

Nggak cuman Lontong Kupang saja loh. Kali ini saya mau bagi info tentang jajanan khas daerah juga. Semoga bermanfaat~

PISANG KEJU COKLAT


Merupakan makanan yang didalamnya berisi pisang yang digoreng dengan tepung terlebih dahulu, kemudian ditaburi oleh parutan keju dan taburan meises ataupun coklat parut.

Biasanya pisang yang disajikan dipotong-potong kecil, ataupun disajikan besar. Ada pula yang menambahkan topping lain seperti susu kental manis, taburan kacang yang ditumbuk, dll
  1.      Sejarah Pisang goreng
Awal mula pisang goreng sebenarnya datang dari kebiasaan bangsa Portugis yang menjadikan pisang sebagai menu sarapan pagi ketika bangsa ini berada di Asia Tenggara pada 1511. Mereka menambahkan tepung ke dalam sebuah pisang yang telah dikupas kulitnya dan lantas digoreng. Kebiasaan itu kemudian diadopsi oleh rakyat di Nusantara yang kemudian menyebar ke berbagai negara di Indocina.
2. Alat dan Bahan
Alat :
- Alat parut keju
- mangkuk
- sendok
Bahan :
- pisang
- tepung terigu
- tepung beras
- vanili
- gula
- air
- gula palm merah
- keju
- coklat/meses
- susu

3. Cara Pembuatan
1.Adonan Basah
  - campurkan 250 gr tepung terigu dengan 250 gr tepung   beras.
  - tambahkan 250 cc air, 150 gr gula
  - tambahkan vanili
2.Adonan Kering
  - siapkan 100 gr campuran tepung terigu dan tepung beras   pada wadah yang berbeda
3.Pelengkap
 
- siapkan keju dan coklat parut (bisa meses) beserta alat parut
  - siapkan gula palm merah
  - siapkan susu kental manis (vanilla)
4.- siapkan minyak, dan kompor
- panaskan
5. Campurkan 250 gr tepung terigu, 250 gr tepung beras, 150 gr gula, vanili, dan 250 cc air. Kocok hingga merata
6. Siapkan 100 gr campuran tepung terigu dan tepung beras dalam wadah berbeda
7. Siapkan 20 belahan pisang, masukkan dalam adonan basah satu persatu
8. Kemudian sisihkan, masukkan ke dalam adonan kering, lalu sisihkan
9. Simpan pisang yg telah dilumuri adonan basah dan kering dalam lemari pendingin sebentar saja, agar saling merekat
10. Siapkan kompor dan minyak, panaskan
11. Masukkan pisang hingga tenggelam
12. Goreng pisang hingga berwarna keemasan, tiriskan
13. Siapkan, keju, coklat/meses, gula palm merah, susu kental manis vanilla
14. Letakkan gorengan pisang di atas piring saji
15. Taburkan gula palm merah, lumuri dengan susu kental manis
16. Beri parutan keju diatasnya
17. Tambahkan parutan coklat atau meses (sesuai selera)
18. Hidangkan~ 

Cukup mudah,bukan? Mulai sekarang bisa membuat pisang keju coklat ala diri kita sendiri. Selamat mencoba

ini desain produk buatan kelompokku *promosi* wkwk



1 komentar:

  1. Website paling ternama dan paling terpercaya di Asia ^^
    Sistem pelayanan 24 Jam Non-Stop bersama dengan CS Berpengalaman respon tercepat :)
    Memiliki 8 Jenis game yang sangat digemari oleh seluruh peminat poker / domino

    - Adu Q
    - Bandar Q
    - Bandar Sakong
    - Bandar Poker
    - Poker
    - Domino 99
    - Capsa Susun
    - BANDAR66 / ADU BALAK ( GAME TERBARU )

    Contact Us
    Website arena-domio.net
    WA : +855964967353
    Kami Siap Melayani anda 24 jam Nonstop

    BalasHapus

 
TREASURE Copyright © 2012 Design by Ipietoon Blogger Template